Sempurnakan Puasa Ramadhan Dengan

Membayar Fidyah

Fidyah adalah tebusan atau ganti yang harus ditunaikan oleh seseorang yang tidak mampu melaksanakan puasa Ramadhan karena beberapa sebab seperti: lanjut usia, ibu hamil / menyusui, yang mengkhawatirkan bayinya.
Bayar Fidyah Ramadhan Mudah dan Praktis.
Apakah sudah bayar fidyah perlu ganti puasa? Tidak perlu mengganti puasa (qada) jika sudah bayar fidyah.

Bersih Harta Suci Jiwa

Mengapa memilih membayar fidyah melalui kami ?

sesuai akad

Akad Yang Baik Harus DIsediakan Wadah Yang Sesuai Juga Sah

Terpercaya

Semua Menjadi Lebih Baik Dengan Kepercayaan & Kejujuran Bersama

Resmi

Legalitas Merupakan Acuan Dasar Untuk Kami Tetap Eksis Bagi Umat

Akuntable

Pembukuan Jelas Serta Penghitungan Akurat Menjadi Komitmen Kami

Penjelasan Tentang Fidyah

Hukum Membayar Fidyah puasa

Hukum membayar fidyah adalah WAJIB.
Dan barangsiapa sakit atau dalam perjalanan (dia tidak berpuasa), maka (wajib menggantinya), sebanyak hari yang ditinggalkannya itu, pada hari-hari yang lain. “(QS Albaqarah 185).

Cara Menghitung Fidyah Puasa

Cara menghitung fidyah sangat mudah, yakni 1 hari 1 mud atau setara dengan 3/4 liter makanan pokok.

Jika meninggalkan 1 hari puasa maka fidyahnya adalah memberi makan 3x sehari kepada fakir miskin.

Jika dikonversikan sekali makan sebesar Rp.15.000,- maka untuk nominal fidyah sebesar Rp.45.000,- untuk 3x makan mustahik dalam sehari lengkap dengan lauk.

Waktu membayar Fidyah Puasa

Waktu untuk pembayaran fidyah bisa saat hari itu juga ketika meninggalkan puasa atau hari setelahnya.

Untuk Siapa Fidyah Diberikan?

“Dan wajib bagi orang-orang yang berat menjalankannya (jika mereka tidak berpuasa) membayar fidyah, (yaitu): memberi makan seorang miskin.” (QS. Al-Baqarah: 184).

Cara membayar Fidyah Puasa Ramadhan

Adapun ketentuan memberikan seluruh fidyah kepada 1 miskin saja, kata Imam Nawawi rahimahullah dalam kitab Al-Majmu’ membolehkannya. Begitu juga Al Mawardi yang mengatakan, “Boleh saja mengeluarkan fidyah pada satu orang miskin sekaligus. Hal ini tidak ada perselisihan di antara para ulama.”

Jika Anda merasa kesulitan untuk membayar fidyah Anda maka anda bisa mebayarkan fidyah online melalui lembaga resmi kami Lembaga Zakat Alfatihah Yayasan Rumah Tahfidz Alfatihah.

Distribusi
Beras Fakir Miskin

Kegiatan rutin bulanan Yayasan Alfatihah dalam mendistribusikan bayar fidyah puasa dengan beras atau kebutuhan pokok bagi para dhuafa fakir miskin.

Kegiatan rutin ini sudah mencapai ratusan KK warga yang merupakan golongan fakir miskin menurut data perangkat desa setempat. 

Manfaat Fidyah

Jangan Tunda Kewajiban Bayar Fidyah Sekarang!

Salurkan untuk mereka yang berhak dan tepat sasaran.